Dr. Ir. Agus “Taufik” Mulyono, MT Rotating Header Image

Penelitian

No.

Judul Penelitian

Keanggo-taan

Institusi

Tahun

1

Evaluasi Kinerja Mutu Perkerasan Jalan Nasional dan Propinsi Berdasarkan Data IRMS

Peneliti Utama

Pustral UGM

2005

2

Keterkaitan Pengembangan Jaringan Jalan Kota dengan Strategi Mengatasi Kemiskinan Kota

Peneliti Utama



Dit. Kot Des, Ditjen Cipta Karya

2005

3

Identifikasi Jenis dan Penyebab Kerusakan Struktural Perkerasan Jalan Nasional dan Propinsi di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2005

4

Identifikasi Tingkat Kesulitan Untuk Mengenal dan Memahami Standar Mutu Perkerasan Jalan di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2005

5

Identifikasi Kendala dan Penyimpangan Implementasi Standar Mutu Perkerasan Jalan di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2005

6

Identifikasi dan Verifikasi Variabel yang Mempengaruhi Faktor-faktor Pemberlakuan Standar Mutu Perkerasan Jalan di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2006

7

Seleksi, Pengelompok-kan, dan Validasi Variabel yang Mempengaruhi Faktor-faktor Pemberla-kuan Standar Mutu Perkerasan Jalan di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2006

8

Perbandingan Tingkat Kepentingan antar Variabel (Sub Kriteria) terhadap Faktor (Kriteria) Pemberlakuan Standar Mutu Perkerasan Jalan di 28 Propinsi

Peneliti Utama

BPK-SDM, Dep. PU

2006

9

Identifikasi Defisiensi Keselamatan Infrastruktur Jalan Nasional (Studi Kasus: di Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, dan Sumatera Selatan)

Peneliti Utama

Ditjen Bina Marga, Dep. PU

2007

10

Identifikasi Kebutuhan Sistem Manajemen Keselamatan Infrastruktur Jalan

Peneliti Utama

Ditjen Bina Marga, Dep. PU

2007

11

Implementasi Pedoman Inspeksi dan Audit Keselamatan Infrastruktur Jalan (Studi Kasus: di Ring Road Yogyakarta dan Jalan Nasional Jogja-Wonosari)

Peneliti Utama

Pustral UGM

2008

12

Identifikasi Kerusakan Perkerasan Jalan (Studi Kasus: Lintas Selatan dan Utara Pulau Jawa)

Peneliti Utama

Pustral UGM



2008

13

Identifikasi dan Evaluasi Defisiensi Keselamatan Infrastruktur Jalan nasional (Studi kasus: Kecelakaan Kendaraan di Ruas Jalan Nasional di Kabupaten Ngawi KM 192-213 dari Surabaya)

Peneliti Utama

Pustral UGM



2008