Malioboro, 2003 dan sebelumnya

satu | dua | tiga

 


Keterangan:
Pemulung, gelandangan dan pengemis, seperti halnya di bagian lain dari kota, 
juga ikut mewarnai kehidupan di kawasan Malioboro.

 


Keterangan:
Pengguna sepeda secara tradisional banyak terdapat di Yogyakarta, 
akan tetapi fasilitas yang layak tampak kurang mewadai.

 


Keterangan:
Becak adalah salah satu aset yang sangat penting, sehingga pelan-pelan 
diharapkan di masa mendatang menjadi salah satu ujung 
tombak transportasi yang ramah lingkungan.

 


Keterangan:
Salah satu permasalahan pelik yang dihadapi pemerintah daerah 
adalah parkir on-street. Foto diatas menunjukkan 
parkir on street dengan sudut hampir 90' yang memakan 
hampir separuh badan jalan.

 


Keterangan:
Gardu listrik di salah satu bagian dari kawasan Malioboro, 
adalah salah satu tetenger yang cukup penting di kawasan Malioboro.

 

 


Keterangan:
Jalan Abu Bakar Ali memegang peranan penting dalam rangka 
merasionalisasi jumlah volume lalu lintas yang 
masuk ke kawasan Malioboro. Pada tahun 2004 
Pemkot Yogyakarta memulai penataan lalu 
lintas dari kawasan ini, sekaligus sebagai kick-off 
program dari pengembangan Malioboro secara keseluruhan. 

 

 


Keterangan:
Parkir on-street di sepanjang Jalan Bhayangkara dan Gandekan Lor.

 

satu | dua | tiga


Kembali ke Indeks Galeri

 


Website ini dikembangkan oleh PUSTRAL UGM untuk mendukung pengembangan kawasan Malioboro